Kurikulum sekolah lansia adalah modul sekolah non formal yang dilaksanakan di setiap sekolah lansia di Jawa Barat dibuat dengan arahan dari Indonesia Ramah Lansia yang nantinya akan dikembangkan oleh pihak sekolah lansia tanpa mengubah kurikulum awalnya. Maka pelaksanaan kurikulum yang akan dilaksanakan di sekolah lansia terdiri dari:
1. Sekolah Lansia Mendorong Successful Aging
2. Mengenali Proses Penuaan
3. Mengenal Berbagai Masalah Kesehatan Akibat Proses Penuaan
4. Immobility (Gangguan Dalam Bergerak)
5. Instability (Gangguan Keseimbangan)
6. Incontinence (Sulit Mengendalikan Buang Air :Besar)
7. Intelektual Impairment (Penurunan Kemampuan Berpikir)
8. Demensia
9. Mengenal Penyakit Degeneratif lanjut Usia
10. Menua Dengan Sehat Healthy Aging
11. Mengelola Stres dengan Melakukan Hal yang Menyenangkan
12. Memahami Keselamatan Lansia
13. Mengenali Tanda - Tanda Bahaya pada Lansia yang Harus Diwaspadai Keluarga
14. Pentingnya Mengembangkan Hobi
15. Mengelola Keuangan Di Masa Keemasan
16. Lansia Siaga Bencana
17. Sindrom Metabolik